gambar

Rabu, 03 Mei 2017

seminar BP4

MODERN MARKET

OLEH

Benaya Victorious Jaya

 

"Modern Market adalah Pasar yang dibangun dan dikelola oleh pemerintah swasta atau koperasi yang bentuknya berupa pusat pembelanjaan"

"Secara tidak sadar kita menerapkan prinsip bisnis pada diri kita mulai dari produksi marketing HRD dan keuangan" 

 

 Kategori modern market :
Grocery
Minuman : Produk minuman yang tidak membutuhkan pendingin
>  Bahan kebutuhan Produk deterjen dan pembersih rumah
>  Kosmetik mencakup kosmetik itu sendiri, produk kebersihan tubuh
obat, vitamin dan jamu
>  Makanan Kering snack dan makanan yang di awetkan
>  Makanan Berpendingin Produk yang membutuhkan pendingin

Persyaratan produk Grocery :
- - Memenuhi persyaratan sebagai produk yang aman konsumsi.
- - Mematuhi peraturan dan perundangan mengenai hak.
- - Bercode pada kemasan, tercetak maupun dikenakan kemudian.
Fresh
> Makanan siap saji 
>  Hasil Laut dan air Tawa 
> Buah-Buahan 
> Roti dan Kue 
> Hasil Ternak
Bazaar
Persyaratan produk bazaar:
> Memiliki persyaratan sebagai produk yang aman untuk digunakan sesuai  dengan peraturan pemerintahan yang terkait. 
>  Pemasok menjamin bahwa barang dengan kondisi baik 
>  Seluruh barang harus asli dan dijamin oleh para pemilik barang.
Appliance
   >peralatan elektronik 
   >peralatan kantor, kamera
   >TV video
Syarat :
> Pemasok wajib memberikan garansi purna jual.
> Pemasok wajib memiliki fasilitas pelayanan purna jual.
>  Mematuhi peraturan dan perundangan mengenai hak intelektual, perpajakan serta norma-norma.
Textile
    >sepatu sandal
    >pakaian
     >tas
Syarat :
Merk yang dipakai mempunyai hak paten atau tidak menjiplak merek yang sudah ada, kualitas bahan dan jahitan baik ukurannya memakai standar internasioanl.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar